Tutorial Yii2 Bagian 27 : Membuat Satu Form yang Berisi Banyak Model
Di dalam aplikasi yang kompleks seringkali ditemukan form yang berasal dari banyak model. Di tutorial ini akan dijelaskan cara untuk menggabungkannya. 1. Kita akan memodifikasi _form.php yang berada di folder backend/views/companies, namun sebelumnya kita ke public function actionCreate yang berada di CompaniesController.php Tambahkan model branch dan jangan lupa menambahkan modelnya di use.
1 |
$branch = new Branches(); |
Setelah object branch dibuat, kita melewatkan Read more about Tutorial Yii2 Bagian 27 : Membuat Satu Form yang Berisi Banyak Model[…]