Tutorial Yii2 Bagian 3 : Yii2 Form

Pada bagian kali ini kita akan membuat form pada Yii2. Form ini akan kita namakan UserForm yang merupakan hasil inheritance dari Class Model Yii2. Form ini akan berisi input untuk nama dan email, dimana aturan atau rules yang akan kita buat bahwa nama dan email harus diisi, dan email harus mengikuti format email yang baku. Ini dia langkah-langkahnya :

1. Buat file baru yaitu UserForm.php dan letakkan di folder /basic/models dan tuliskan kode seperti ini :

2. Selanjutnya, kita akan membuat function pada SiteController.php Pada function ini, model UserForm yang sudah kita buat tadi akan dipanggil, kemudian dilakukan validasi. Jika validasi berhasil, maka diset sebuah pemberitahuan bahwa data sudah dimasukkan dengan benar, menggunakan SetFlash().  Jangan lupa untuk memberikan use app\models\UserForm pada bagian atas :

3. Kita membuat view userForm.php untuk menampilkan form pada layar. Kita akan menggunakan HTML helpers dan widget ActiveForm. Kita juga akan menampilkan pesan bahwa data sudah diisikan dengan benar.  Kodenya seperti ini :

Jalankan basic/web/index.php?r=site/userform pada browser dan coba isikan nama dan email dengan format yang benar :

 

 

Tutorial-Yii2-Yii2-Form-2

Kita akan memberikan modifikasi pada view userform supaya alertnya terlihat lebih bagus dengan memberikan Class dari Bootstrap yaitu alert-success :

Tutorial-Yii2-Yii2-Form-3

 

 

Tutorial ini sebagai dokumentasi dan pembelajaran pribadi sekalian belajar terjemahin bahasa Inggris, dan siapa tahu bermanfaat buat orang lain. Sumber lengkapnya diambil dari Youtube DoingITEasy Channel.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.